Minggu, 20 Desember 2009

senyum (:

pertanyaan di ajukan pada seorang lelaki...
"siapa kamu?"
lelaki itu menjawab "aku manusia berdosa"
jawaban polosnya secara eksplisit menjelaskan keadaannya saat itu.

setelahnya, pemberi pertanyaan kembali berkotbah panjang lebar
lalu ia berbalik pada lelaki itu lagi sambil berkata
"kamu telah diampuni, ingat itu!!" lantang dengan nada penuh keyakinan

hatiku penuh haru yang menyeruak diiringi sukacita

lelaki itu tampak menahan kegembiraannya, namun jelas terbaca dari senyum kecil dalam raut muka bahagia yang tersembunyi dalam kepalan tangan kekar miliknya.
ia benar-benar terlihat mendapat jawaban.
seperti seorang bocah yang girang karna mendapat permen idaman, terlalu senang hingga menjauhkan dari segala ancaman imajinernya.

aku tersungkur jauh di dalam hati.
hatiku hangat, merasakan naungan yang telah lama kurindukan. tapi kini lebih dahsyat. aku seperti dikelilingi tembok anti peluru. aku menjadi imun atau mungkin kebal dari segala bahaya. aku tidak lagi takut. damai sejahtera tumpah dalam nyanyian penuh syukur dan tepuk tangan yang tak bisa kubatasi.

sesuatu yang sama kutahan dan kutenangkan dalam hati
biar hanya hatiku saja yang tampak olehNya
bagaimana aku begitu bersyukur melihat senyum kecil di wajah lelaki yang tak ku kenal

Oh ..... biarkan senyum itu tetap ada
lelaki itu begitu bahagia
matanya bilang begitu


"Ia buat segala sesuatu indah tepat pada waktuNya"

Elsaddai, 18-19 Des'09

Kamis, 10 Desember 2009

i want you so bad

sekejap mata, kamu pun tampak nyata
namun percikan rindu tinggal membisu
senyumku merekah gantikan gerah karna resah


lalu aku terdiam dan kikuk


mungkin sedikit sentuhan memang memabukkan bagi insan yang belajar merelakan kasihkisahnya pergi.
genggaman hangat yang sungguh tak ingin dibiarkan lepas
tapi aku merasakan tarikan yang sama pada sentuhan otototot dalam telapak tangan yang saling melumat
kakuku melepas adegan kilat sentuhmenyentuh itu
kamu sadarkah kamu???
bahwa kamu juga rindu...


"pertemuan kilat dengan kamu"

Minggu, 29 November 2009

George Bernard Shaw



" A life spent making
mistakes its not only more honorable, but more useful than a life spent doing nothing."

Rabu, 25 November 2009

.............................


bagaimana cara menahan jutaan butiran air yang menyesak di pelupuk matamu??

.
.
.
.
hati saya tidak karuan rasanya
sungguh lelah
...
ingin pecah
dan semakin
mengecil
.
.
.
.
sangat kecil
la
lu
.
.
.
.
.





























*menghilang*







"penat dan memilih tenggelam dalam diam"


Selasa, 24 November 2009

if i miss someone

it would be his face all over my sky
it would be his voice all that i can hear
it would be his name all around my head

i think it make me crazy

think about him but not be able to be with him

Kamis, 19 November 2009

dewi's brithday bash

"a little bit late post but still sweet to remember.."
ha.ha.ha.happy birthday to...(drum please!!!)
~dewi nova wulansih~
horay....:D

dan lalu ada sebuah panggilan yg tak bisa kami-ika/berry/qory/dan saya- abaikan...
"lapar...lapar...lapar...lapar...lapar...!!!"
hungry!!!
and..we're begging for a food...hahaha-yess..i meant the real begging-
strategi memelas sedikit maksa ternyata berhasil juga.hahaha:D -ide brilian dari si bocah rumpi- tampang mewek sambil megang2 perut merupakan tanda penderitaanya.*waks...

ready..
..steady

GO...
waktunya foto-foto

we do the self timer for the first shot..umm..i think the second and third also..
*or maybe almost all of the photo that i uploaded"


and then...
berry show up:D

ini kok warnanya aneh banget sih?!!:(lho???
berry mana??

oho itu dia..


and so..and so..and so...
still have another photo session but i think this enough..*cape nguploadnya

thanks to rumput for treated us so well that night
hahaha...kenyang dan gaya nyampur jadi satu

semoga ulangtahun demi ulangtahun yang akan datang setiap tawa dan senyum ini masih ada dan berharap akan bertambah nantinya *sesuai masing-masing yg akhirnya punya pacar ato udah punya laki/bini ato malah punya barudak letik, jadi foto gak berlima doang* sesuai dengan umur kita yang juga bakalan nambah...

~love you all~

18 nov '09
FX
mangkok putih

Selasa, 17 November 2009

wildest dream

udah lama banget pengen potong rambut sependek ini.
hahay..tapi selalu ke inget suara papa yang bilang "kamu tuh bagus kalo rambutnya ikal dan panjang." -dalam hati, kaya cewe2 jaman sekarang kayanya?!!-
gak kebayang kaya apa respon si papa begitu liat rambut saya mirip tokoh kartun"dora the explorer"
jadi gak tega menghancurkan bayangan indah di otak papa tentang saya.hahaha!!-dilema-

have an extreem short hair cut is not the only one that i wish i can do...
"this is it" (sounds like farah quinn)
an electrical tatoo...:)
i found this cute little tatoo in tavi's blog
i really wish oneday i can have one of this behind my right or left ear.
yes...oneday -and i don't know when!!-
[is it hurt??]

Sabtu, 14 November 2009

effortless tavi



Tavi Williams

an edgy weird sophisticated little lady
inspiring me this time
*what the hell am i doing,for this 22 years of my life...waks*
umurnya baru 13taun tapi udah jadi blogger sensation

here is her outfit

pose
she said "all photos are taken by me, with my power canon A590IS,bogen tripod and self timer. I also edit my pictures my self with picnic.com and photofiltre."

cool kid
i hope i was the same age like her and have alot of dream to fulfill:P
*susah banget bersyukur*